Matematika

Pertanyaan

Sebuah kantong berisi 6 bola merah 4 bola hitam dan 8 bola kuning. Bila 3 bola diambil secara acak, peluang paling sedikit 1 bola merah terambil??
Tolong yg tau jawab ya

1 Jawaban

  • Kejadian terambil sedikitnya 1 merah :

    1 merah 2 lainnya
    2 merah 1 lainnya
    3 merah

    n(S) = (6+4+8)C3 = 18C3 = 18!/((18-3)!3!) = 816
    n(P) = (6C1*(4+8)C2) + (6C2*(4+8)C1) + 6C3
    = (6*66) + (15*12) + 20
    = 596

    Peluang = 596/816
    = 149/204

Pertanyaan Lainnya