PPKn

Pertanyaan

Jelaskan pengertian, arti, dan contoh dari Dasa Dharma ke - 8!

1 Jawaban

  • Dasa darma ke 8 : "Disiplin, berani, dan setia".
    Artinya seorang pramuka adalah orang yang disiplin, berani, dan setia terhadap suatu hal, selama masih dalam kebaikan.
    Contoh :
    Disiplin waktu, pekerjaan, dan tingkah laku dalam berkehidupan.
    Berani dalam menjalankan amanah yang di berikan, menjaga orang yg disayang, dan berani membela hak dan kebenaran.
    Setia dalam menjalin hubungan dan tidak berkhianat.

Pertanyaan Lainnya