apa itu holocaust, apa ada yang lebih mengerikan
IPS
backpacker02
Pertanyaan
apa itu holocaust, apa ada yang lebih mengerikan
2 Jawaban
-
1. Jawaban nelaelfanda
Holocaust merupakan persekusi dan pembantaian sekitar enam juta orang Yahudi yang dilakukan secara sistematis, birokratis dan disponsori oleh rezim Nazi beserta para kolaboratornya. "Holocaust" berasal dari bahasa Yunani yang artinya "berkorban dengan api -
2. Jawaban antordwi
Genosida terhadap kira-kira enam juta penganut Yahudi Eropa selama Perang Dunia II, suatu program pembunuhan sistematis yang didukung oleh negara Jerman Nazi, dipimpin oleh Adolf Hitler, dan berlangsung di seluruh wilayah yang dikuasai oleh Nazi pada tanggal 30 Januari 1933 – 8 Mei 1945.Infformasi tentang holocaust dapat diketahui lebih detail lewat buku harian Anne Frank
Semoga bermanfaat