Uraikan secara sistematis cara melakukan tolak peluru
Penjaskes
SunuDwiM9506
Pertanyaan
Uraikan secara sistematis cara melakukan tolak peluru
1 Jawaban
-
1. Jawaban kiki877
Ada dua cara gaya dalam melakukan tolak peluru, yaitu :
1. Gaya ortodoks, adalah Gaya yg dilakukan dengan cara menyampingi arah tolakan. Salah satu kaki ditekuk sedikit untuk melakukan lemparan. Posisi tangan menggenggam peluru yg diletakkan sejajar dengan bahu. Saat lemparan gerakan tangan seiring dengan gerakan kaki yg ditekuk.
2. Gaya o'brien, adalah Gaya yg dilakukan dengan cara membelakangi arah tolakan. Cara melakukan nya sama dengan gaya ortodoks, hanya saja awalannya membelakangi arah tolakan.
Semoga membantu