PPKn

Pertanyaan

Buktikan bahwa demokrasi pancasila menjamin pencapaian masyarakat madani indonesia

1 Jawaban

  • Masyarakat madani ➡ masyarakat yang segala tindakannya mengandung nilai moral.

    Demokrasi Pancasila adalah demokrasi yang dilandaskan pada asas-asas Pancasila.

    Sila-sila Pancasila menunjukkan nilai-nilai moral, yaitu:
    1. Ketuhanan
    2. Kemanusiaan
    3. Persatuaan
    4. Demokrasi
    5. Keadilan

    Maka dari itu, adanya demokrasi Pancasila menjamin pencapaian masyarakat madani.

Pertanyaan Lainnya