PPKn

Pertanyaan

Apa yang di sebut degan pemerintahan demokrasi

2 Jawaban

  • Pemerintahan demokrasi adalah pemerintahan yang memegang tinggi hak asasi dan persamaan derajat anggota-anggotanya (dalam hal kenegaraan disebut warga negara).
  • pemerintahan demokrasi adalah sebuah sistem pemerintahan dimana kedaulatan ada di tangan rakyat, artinya dalam negara demokrasi rakyatlah pemegang kekuasaan tertinggi, namun bukan berarti rakyatlah yang menjalankan roda pemerintahan. rakyat diberikan kesempatan untuk ikut serta menentukan jalannya pemerintahan. kekuasaan ini terwujud dalam suatu sistem pemilihan wakil rakyat. rakyat menyerahkan kekuasaannya kepada para wakil yang duduk di pemerintahan. dengan demikian, pemerintah sesungguhnya memegang amanat rakyat.

    sekarang demokrasi dikenal sebagai pemerintahan dari, oleh, dan untuk rakyat. inti dari negara demokrasi adalah kedaulatan rakyat

Pertanyaan Lainnya