Matematika

Pertanyaan

Diketahui persegi panjang dengan panjang 2 kali lebarnya.Jika keliling persegi panjang adalah 15 cm,maka berapa ukuran panjang dan lebar persegi panjang tersebut?

2 Jawaban

  • Dik:p=2l
    K=15 cm
    Dit:p&l
    Jwb:K=2(p+l)
    15=2(2l+l)
    15=2(3l)
    15=6l
    l=15/6
    l=2,5 cm
    p=2(2,5)
    =5 cm
    jadikan jawaban terbaik jika membantu
    Berikan terima kasih

  • Bab Bangun Datar
    Matematika SMP Kelas VII

    persegi panjang
    p = 2 x l
    k = 2 x (p + l) = 15
    2 x (2l + l) = 15
    6l = 15
    l = 15/6
    l = 5/2
    l = 2,5 cm

    p = 2 x l
    p = 2 x 2,5
    p = 5 cm

    jadi, panjangnya 5 cm dan l = 2,5 cm

Pertanyaan Lainnya