bagaimana cara mengetahui masa bintang dan jauhnya
Biologi
julistys
Pertanyaan
bagaimana cara mengetahui masa bintang dan jauhnya
1 Jawaban
-
1. Jawaban Cheonsa03
INI RUMUS UNTUK MENCARI MASSA BINTANG :
(m1 + m2) = (d1 + d2)3 /P2
dengan (d1 + d2) = R
P = periode orbit ; m1 dan m2 = massa kedua bintang ; R = total jarak separasi antara kedua bintang dengan pusat massa.
INI RUMUS UNTUK MENCARI JARAK BINTANG :
d (parsec) = 1 / p (detik busur)
Metode paralaks trigonometri hanya bisa digunakan untuk mendapatkan jarak bintang-bintang terdekat yakni sampai 100 parsec.
Semoga bermanfaat