penyelesaian dari 3x-4 < 7 x +8 adalah beserta jawaban
Matematika
Yoana3198
Pertanyaan
penyelesaian dari 3x-4 < 7 x +8 adalah beserta jawaban
2 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Bab Pertidaksamaan
Matematika SMP Kelas VIII
3x - 4 < 7x + 8
3x - 7x < 8 + 4
-4x < 12
x > 12 : -4
x > -3 -
2. Jawaban smarty01
3x - 4 < 7x + 8
3x - 7x < 8 + 4
-4x < 12
x > 12 / (-4) [tanda berubah jika pembagi minus]
x > -3
#SemogaMembantu^^
#JanganLupaTerimaKasih<3