Kimia

Pertanyaan

Larutan yang dibuat dengan cara melarutkan 19,5 gram NaCl dalam 300 gram air. K_f air = 1,86°C/molal , Mr NaCl = 58,5 gram/mol tentukanlah titik beku larutan tersebut ?

1 Jawaban

  • ΔTf = kf . m . I
         = 1.86 * 19.5/58.5 * 1000/300 * 2
         = 1.86 * 0.33 * 3.33 * 2
         = 4.08

    Tf= T₀ - ΔTf
      = 0 - 4.08
      = -4.08⁰C

Pertanyaan Lainnya