Matematika

Pertanyaan

Turunan pertama dari f(x)=(3x^2-7)^4 adalah...

2 Jawaban

  • turunan pertamanya adalah =

    f '(x) = 24x (3x² - 7)³


    Semoga terbantu...;)
    Gambar lampiran jawaban cdeschow
  • Bab Differensial
    Matematika SMA Kelas X

    f(x) = (3x² - 7)⁴
    f'(x) = 4 . (3x² - 7)⁴⁻¹ . 2 . 3x²⁻¹
    f'(x) = 4 . (3x² - 7)³ . 6x
    f'(x) = 24x (3x² - 7)³

Pertanyaan Lainnya