Matematika

Pertanyaan

Sebuah kerucut mempunyai diameter 12 cm dan tingginya 8 cm tentukan volume kerucut tersebut

2 Jawaban

  • L.alas=1/4πd^2
    =1/4(3,14)(12)^2
    =113,04 cm^2
    V=1/3 x L.alas x t
    =1/3(113,04)(8)
    =301,44 cm^3
    jadikan jawaban terbaik jika membantu
    Berikan terima kasih
  • volume kerucut
    = 1/3 luas alas x tinggi
    = 1/3 π r² t
    = 1/3 x 3,14 x 6² x 8
    = 301,44 cm³

Pertanyaan Lainnya