Matematika

Pertanyaan

sisa pembagian suatu polinom oleh (x-3) adalah 4, sedangkan sisa pembagiannya oleh (x²-8x+15) adalah (ax-5). sisa pembagian polinom tersebut oleh (x-5) adalah .....

a.1
b.3
c.5
d.6
e.10

1 Jawaban

  • x-3 sisa 4
    (x-3)(x-5) sisa (ax-5)
    berarti 3a-5=4, 3a=9, a=3
    jadi masukin 5 nya
    5a-5= 5(3)-5= 10, semoga membantu

Pertanyaan Lainnya