Fisika

Pertanyaan

besar arus listrik yang mengalir melalui sebuah konduktor jika terdapat 240 C muatan yang melewatinya selama 1 menit adalah.... A

2 Jawaban

  • Jawab = I = q/t
    = 240/60
    = 4 ampere



    *semoga membantu
  • Dik:
    Q = 240 C
    t = 1 menit = 60 s

    Dit:
    arus listrik (I)

    Jawab:

    I = Q / t

    I = 240 / 60

    I = 4 A

    Jadi kuat arus yang mengalir adalah 4 A
    Semoga membantu ^_^

Pertanyaan Lainnya