Matematika

Pertanyaan

pada tanggal 1 may 2010, maya meminjam uang kepada debora sebesar Rp. 10.000.000,- dan ia dikenakan bunga 18%. pada tanggal 31 juli 2010 ia membayar Rp. 5.000.000,- dan kemudia Rp. 4.000.000,- pada tanggal 30 september 2010. Berapakah saldo pinjaman yang tersisa per 31 oktober 2010 ?

1 Jawaban

  • Jadi besar pinjaman + bunga = Rp 10.000.000+(10.000.000×18%) = Rp 11.800.000 - ( 5.000.000+ 4.000.000 ) = Rp 2.800.000

    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya