Matematika

Pertanyaan

Saya memiliki siswa - siswi di dalam kelas berjumlah 31, yang naik hanya 29 dan yg tidak 2
kira - kira berapa presententasi yg naik dan tidak naik siswa tersebut yahh ?

2 Jawaban

  • naik=29/31 x 100%
    =93,6 %
    turun=2/31 x 100%
    =6,4 %
    jadikan jawaban terbaik jika membantu
    dan berikan terima kasih
  • Persentase siswa yang naik:
    29/31 x 100%=93,6%

    Persentase yang tidak naik:
    2/31 x 100%=6,4%

    smoga membantu

Pertanyaan Lainnya